10 Rekomendasi anime Winter 2016 terbaik
Anime winter 2016, memang banyak sekali menyajikan berbagai macam anime menarik. Walaupun jika dibandingkan dengan anime winter 2013, ataupun anime winter 2014, anime ini winter 2016 ini masih kalah dari tahun sebelumnya. Namun tidak bisa kita pungkiri jika seandainya anime winter di tahun 2016 ini bisa saja menjadi lebih populer dari tahun sebelumnya. Ada beberapa rekomendasi anime yang kami hadirkan kepada anda semua, Setidaknya bisa menjadi bayangan anda dalam memilih dan menonton anime pada musim Winter 2016 ini.
Daftar anime winter 2016 yang berikut ini, kami rekomendasikan dari berbagai macam sumber yang diperoleh, walaupun kami sendiri tidak bisa memilih mana yang paling bagus dari keseluruh anime yang tayang pada musim winter 2016 lalu.
Langsung saja, berikut adalah 10 rekomendasi anime winter 2016 yang bisa anda jadikan pilihan untuk ditonton.
10 Rekomendasi anime Winter 2016 terbaik
Daftar anime winter 2016 yang berikut ini, kami rekomendasikan dari berbagai macam sumber yang diperoleh, walaupun kami sendiri tidak bisa memilih mana yang paling bagus dari keseluruh anime yang tayang pada musim winter 2016 lalu.
Poster |
Langsung saja, berikut adalah 10 rekomendasi anime winter 2016 yang bisa anda jadikan pilihan untuk ditonton.
Dimensi W
Adalah salah satu anime yang tegolong kedalam anime yang bertype sebagai anime TV, yang memiliki beberapa genre yang cukup diminati oleh banyak pecinta anime yaitu diantaranya adalah Action, Sci-Fi, Seinen. Anime ini dibuat oleh sebuah perusahaan animasi asal jepang yang bernama Studio 3Hz. Dan diproduseri oleh beberapa perusahaan yakninya adalah Bandai Visual, Square Enix, Lantis, Orange, Tokyo MX, Good Smile Company, Q-Tec. Anime ini terlahir berkat adaptasi yang didapatkan dari Manganya. Dan diisi oleh beberapa pengisi suara asal jepang, diantaranya Ueda, Reina * Ono, Daisuke * Nakamura, Yuuichi * Suzuki, Eri.
Silahkan lihat review, sinopsis, dan juga trailer dari anime Dimensi W "Disini"
Score yang didapat oleh anime ini dari MAL adalah menyentuh angka 7.381 (scored by 53,953 users)
Hai to Gensou no Grimgar
Hai to Gensou no Grimgar menjadi rekomendasi anime di winter 2016 berikutnya yang akan kita bahas. Anime ini memiliki beberapa genre yang dikolaborasikan, yakni diantaranya Action, Adventure, Drama, Fantasy. Yang dibuat oleh perusahaan animasi jepang yang sudah begitu ternama oleh para pecinta anime yaitu A-1 Pictures. Anime ini sendiri terlahir berkat adaptasi yang didapatkan dari Light novelnya. Dan sekaligus diproduseri oleh perusahaan Toho Company.
Silahkan lihat review, sinopsis, dan juga trailer dari anime Hai to Gensou no Grimgar "Disini"
Score yang didapatkan oleh anime ini dari MAL mencapai angka 7.891 (scored by 91,894 users)
Score yang didapatkan oleh anime ini dari MAL mencapai angka 7.891 (scored by 91,894 users)
Ajin
Ajin Merupakan salah satu anime yang tayang pada musim Winter 2016, anime ini sendiri juga tergolong kedalam salah satu anime yang memiliki Type TV, dan pada serinya kali ini menyajikan episode sebanyak 13 episode, dengan masing-masing episode tersebut memiliki durasi sekitar kurang lebih 24 menit lamanya. Anime ini dibuat oleh sebuah perusahaan animasi asal jepang yang bernama Polygon Pictures. Anime ini terlahir berkat adaptasi yang didapatkan dari Manganya.
Silahkan lihat review, sinopsis, dan juga trailer dari anime Ajin "Disini"
Score yang didapatkan oleh anime ini dari MAL adalah 7.811 (scored by 53,466 users)
Kono Subarashii Sekai ni Shukufuku wo!
Anime ini terlahir berkat adaptasi yang didapatkan dari Light novelnya, dan termasuk salah satu anime yang bertype TV pada musim Winter 2016. Anime ini sendiri dibuat oleh perusahaan animasi bernama Studio Deen, yang sudah cukup banyak melahirkan berbagai macam anime dari berbagai genre. Mengenai genre anime ini memiliki beberapa genre yang dikolaborasikan yaitu Adventure, Comedy, Fantasy, Supernatural.
Silahkan lihat review, sinopsis, dan juga trailer dari anime Kono Subarashii Sekai ni Shukufuku wo! "Disini"
Score yang didapatkan oleh anime ini dari MAL mencapai 8.031 (scored by 112,876 users)
Score yang didapatkan oleh anime ini dari MAL mencapai 8.031 (scored by 112,876 users)
Gate: Jieitai Kanochi nite, Kaku Tatakaeri 2nd Season
Seri kedua dari anime Gate: Jieitai Kanochi nite, Kaku Tatakaeri. Merupakan salah satu anime yang tayang pada musin Winter 2016 yang lalu. Yang mana memiliki 12 episode dan beberapa genre yang dikolaborasikan antara satu dengan yang lainnya. Genre-genre tersebut ialah Action, Adventure, Fantasy, Military. Anime ini dibuat oleh A-1 Pictures, dan diproduseri oleh beberapa perusahaan besar seperti diantaranya Genco, Warner Bros., The Klock Worx, Showgate, Namco Bandai Games.
Silahkan lihat review, sinopsis, dan juga trailer dari anime Gate: Jieitai Kanochi nite, Kaku Tatakaeri 2nd Season "Disini"
Score yang diperoleh pada seri keduanya ini mencapai angka 8.001 (scored by 77,572 users)
Score yang diperoleh pada seri keduanya ini mencapai angka 8.001 (scored by 77,572 users)
Ansatsu Kyoushitsu (TV) 2nd Season
Anime ini dirilis pada musim Winter 2016, atau lebih tepatnya pada tanggal 8 januari 2016 yang lalu. Anime ini sendiri tergolong kedalam salah satu anime yang memiliki Type TV, dan terlahir berkat adaptasi yang didapatkan dari Manganya. Anime ini memiliki beberapa genre yang dikolaborasikan seperti diantaranya Action, Comedy, School, Shounen. Yang membuat anime ini adalah sebuah perusahaan bernama Lerche. Dan diproduseri oleh beberapa perusahaan seperti diantaranya Dentsu, Fuji TV, DAX Production, Kansai Telecasting Corporation
Silahkan lihat review, sinopsis, dan juga trailer dari anime Ansatsu Kyoushitsu (TV) 2nd Season "Disini"
Score yang didapatkan pada seri anime ini, adalah 8.661 (scored by 59,703 users)
Akagami no Shirayuki-hime 2nd Season
Anime ini memiliki beberapa genre yaitu diantaranya Drama, Fantasy, Romance, Shoujo. yang dibuat oleh sebuah perusahaan yang bernama Bones yaitu salah satu perusahaan terkenal asal jepang. Seri kali ini memiliki jumlah episode sebanyak 12 episode. dengan tiap-tiap episode tersebut memiliki durasi sekitar kurang lebih 24 menit lamanya. Sekaligus menjadi akan ini sebagai salah satu anime bertype TV.
Silahkan lihat review, sinopsis, dan juga trailer dari anime Akagami no Shirayuki-hime 2nd Season "Disini"
Score yang diperoleh dari serinya kali ini mencapai angka 8.131 (scored by 33,014 users)
Shouwa Genroku Rakugo Shinjuu
Anime ini terlahir berkat adaptasi yang didapatkan dari Manganya, yang mana pada serinya kali ini memiliki jumlah episode sebanyak 13 episode. dengan masing-masing episode tersebut memiliki durasi sekitar kurang lebih 26 menit lamanya. Anime ini dibuat oleh perusahaan animasi bernama Studio Deen. Dan mencangkup beberapa genre populer seperti Drama, Historical, Josei. Sekaligus menjadikan anime ini sebagai salah satu anime bertype TV di Winter 2016
Silahkan lihat review, sinopsis, dan juga trailer dari anime Shouwa Genroku Rakugo Shinjuu "Disini"
Anime ini mendapatkan Score di MAL sebanyak 8.621 (scored by 20,949 users)
Anime ini mendapatkan Score di MAL sebanyak 8.621 (scored by 20,949 users)
Durarara!!x2 Ketsu
Anime ini sendiri memiliki beberapa genre yang dikolaborasikan, diantaranya yaitu Action, Mystery, Supernatural. Anime ini dibuat oleh sebuah perusahaan yang bergerak didalam bidang animasi bernama Shuka. Untuk tiap-tiap episode yang disajikan pada anime ini memiliki durasi sekitar kurang lebih 24 menit. Lalu untuk banyak episodenya sebanyak 12 episode. Anime ini terlahir berkat adaptasi yang didapatkan dari Light novel nya.
Silahkan lihat review, sinopsis, dan juga trailer dari anime Durarara!!x2 Ketsu "Disini"
Score yang didapatkan dari MAL untuk anime ini mencapai angka 8.231 (scored by 39,116 users)
Score yang didapatkan dari MAL untuk anime ini mencapai angka 8.231 (scored by 39,116 users)
Boku dake ga Inai Machi
Anime berikutnya adalah Boku dake ga Inai Machi, Anime ini terlahir berkat adaptasi yang didapatkan dari Manganya. Yang mana anime ini menjadi salah satu anime yang bertype TV pada winter 2016 lalu. Untuk genrenya sendiri, anime ini memiliki beberapa genre yang dikolaborasikan seperti diantaranya Mystery, Psychological, Seinen, Supernatural. Anime ini dibuat oleh salah satu perusahaan animasi asal jepang bernama A-1 Pictures.
Silahkan lihat review, sinopsis, dan juga trailer dari anime Boku dake ga Inai Machi "Disini"
Score yang didapatkan dari anime ini mencapai angka 8.691 (scored by 211,359 users)
Score yang didapatkan dari anime ini mencapai angka 8.691 (scored by 211,359 users)
Sekian dulu beberapa rekomendasi anime Winter 2016 yang bisa anda nonton. dan untuk referensi lainnya silahkan baca juga dibawah ini.
Daftar/list review, sinopsis dan trailer anime Winter 2016
Daftar/list review, sinopsis dan trailer anime Spring 2016
Daftar/list review, sinopsis dan trailer anime Summer 2016